Soda Naga Merah - welcome penggemar kuliner
SEPUTAR RESEP KULINER NUSANTARA, Pada Artikel penggemar kuliner baca kali ini dengan judul Soda Naga Merah, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk penggermar kuliner baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel Air soda,
Artikel Buah naga merah,
Artikel Es batu,
Artikel Resep Minuman, yang kami tulis ini dapat sahabat pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul :
Soda Naga Merahlink :
Soda Naga Merah
Baca juga yah
Soda Naga Merah
Soda Naga Merah
Bahan Minuman Soda buah Naga
- Buah naga merah 150 gram, kupas dan potong dadu 1 1/2 cm
- Air soda manis 400 ml
- Gula cair 50 ml
- Jeruk lemon 1 buah, ambil airnya
- Es batu secukupnya
- Jeruk lemon 3 iris
Cara Membuat Minuman Soda buah NagaTuang gula cair ke dalam gelas saji, masukkan es batu dan potongan buah naga merah ke dalamnya.
Campur air soda manis dan air jeruk lemon, aduk rata. Tuang ke dalam gelas saji. Hiasi tepi gelas dengan irisan jeruk lemon.
Sajikan segera.
Untuk 3 Gelas
Demikianlah Artikel Seputar Resep Kuliner Soda Naga Merah
Sekianlah artikel Soda Naga Merah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sahabat semua. baiklah, sampai jumpa di postingan berikutnya.
Anda sekarang membaca artikel Soda Naga Merah dengan alamat link https://penggemarkuliner.blogspot.com/2016/02/soda-naga-merah.html