Resep Kue Bunga Keju Goreng - welcome penggemar kuliner
SEPUTAR RESEP KULINER NUSANTARA, Pada Artikel penggemar kuliner baca kali ini dengan judul Resep Kue Bunga Keju Goreng, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk penggermar kuliner baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel Keju bubuk,
Artikel Keju parmesan,
Artikel Resep kue,
Artikel resep kue kering,
Artikel Tepung tapioka,
Artikel Tepung terigu, yang kami tulis ini dapat sahabat pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul :
Resep Kue Bunga Keju Gorenglink :
Resep Kue Bunga Keju Goreng
Baca juga yah
Resep Kue Bunga Keju Goreng
Bahan Bunga Keju Goreng
- Tepung terigu protein sedang 350 gram
- Tepung tapioka 75 gram
- Baking powder 1/2 sendok teh
- Kaldu api bubuk 1/2 sendok teh
- Garam 1/2 sendok teh
- Keju parmesan 75 gram
- Keju bubuk 1 sendok makan
- Telur ayam 2 butir
- Air 30 ml
- Minyak goreng FILMA 700 ml
Cara Membuat Kue Bunga Keju Goreng
- Campur semua bahan kecuali air dan minyak, aduk rata hingga kalis.
- Gilas adonan dengan menggunakan gilingan mi hingga setebal 0,3 cm. Lakukan berulang hingga adonan licin.
- Cetak adonan dengan menggunakan cutter bentuk bunga. Lakukan hingga adonan habis. Oleskan air pada bagian tengah adonan, tumpuk dan buat menjadi 3 lapis. Lakukan hingga adonan habis.
- Panaskan Minyak Goreng FILMA, goreng hingga matang dan berwarna kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan. Biarkan uap panasnya hilang, Simpan dalam stoples.
Sajikan
Resep Kue Keju Untuk 480 gram
Demikianlah Artikel Seputar Resep Kuliner Resep Kue Bunga Keju Goreng
Sekianlah artikel Resep Kue Bunga Keju Goreng kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sahabat semua. baiklah, sampai jumpa di postingan berikutnya.
Anda sekarang membaca artikel Resep Kue Bunga Keju Goreng dengan alamat link https://penggemarkuliner.blogspot.com/2016/07/resep-kue-bunga-keju-goreng.html